Pergerakan Tanah di Dusun Cadasmalang, Babakan, Karangpucung, Cilacap




Kejadian pergerakan tanah di Dusun Cadasmalang, RT 20,21/RW 05, Desa Babakan, Kec. Karangpucung, Kab. Cilacap ( Sabtu,28/12/019 ), pukul 06.00 WIB. Hujan intensitas tinggi dari pukul 14.00 - 21.00 WIB mengakibatkan Tanah tebing yang diatasnya terdapat pemukiman retak dengan volume : tinggi tebing 60 m, panjang retakan 30 m, lebar retakan 20 cm, berpotensi terjadi longsor yang bisa membawa rumah - rumah yang berada di atas tebing tersebut, jumlah rumah 50 unit. UPT BPBD Majenang mengecek TKB untuk pendataan serta menghimbau kepada warga sekitar untuk waspada/berhati-hati ketika terjadi hujan. Sumber : BPBD Kab. Cilacap

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Peta Lokasi Kota Karangpucung, Kabupaten Cilacap

Karangpucung Melawan ( Revolusi PSSI )